Politik Hukum memang tidak terlepas dari dua komonen utama yaitu, ius constitututum dan ius constituendum. Buku ini diberi judul Politik Hukum Kontemporer karena membahas kondisi kebijakan hukum se…
Buku ini selain dikonsepsikan sebagai kebijakan publik, juga dapat menambah pengetahuan dan wawasan bagi para pembaca pada umumnya, khususnya sebagai wacana kajian di bidang politik hukum.
Buku ini pada prinsipnya membahas antara dua tujuan yang sama, tetapi memiliki kepentingan yang berbeda. Tujuan yang sama bertolak pada tujuan negara, dimana salah satunya menciptakan kesejahteraan…
Salah satu simpul yang muncul, pemikiran Indonesia mengenai politik dan hukum sanggup mengadaptasi konsep-konsep dan model-model pemikiran Barat modern, seperti nasionalisme, demokrasi, ketatanega…