Buku ini selain dikonsepsikan sebagai kebijakan publik, juga dapat menambah pengetahuan dan wawasan bagi para pembaca pada umumnya, khususnya sebagai wacana kajian di bidang politik hukum.
Buku ini menguraikan segi-segi hukum kontrak di Indonesia, di antara lain: Ketentuan hukum mengenai kontrak, perjanjian dalam pelaksanaan bisnis sehari-hari, yang antara lain menguraikan tentang: F…
Kejelasan kalimat norma dalam peraturan perundang-undangan identik dengan kepastian hukum. Oleh karena itu, pembentuk atau perancang peraturan perundang-undangan dituntut untuk menguasai teknik, d…
Hukum acara adversial mungkin orang awam susah mengejanya, dengan demikian dengan pendekatan lain penulisan akan kemukakan bahwa, hukum acara pidana yang akan dibangun penulis adalah hukum yang bia…
Buku ini mencoba memberikan informasi, identifikasi permasalahannya dan suatu konsep solusi, dengan harapan, jika konsep solusi diterima maka pengulangan atas perbedaaan pendapat yang berujung pada…
Penegakan keadilan dalam kehidupan bermasyarakat memiliki arti penting dalam salah satu upaya membangun peradaban bangsa yang tinggi dan bermartabat.